Kebijakan Kuki IARC

(per 4 Desember 2025)

Kami dan penyedia layanan pihak ketiga menggunakan kuki serta teknologi pelacakan lain untuk meningkatkan pengalaman penelusuran Anda dan menjadikan Situs Web kami lebih bermanfaat bagi Anda. Secara umum, kuki yang digunakan di Situs Web kami terbagi ke dalam tiga kategori:  (i) kuki yang diperlukan, yang digunakan untuk fungsi operasional dan teknis, termasuk mengingat pilihan Anda di situs web, seperti bahasa, untuk memberikan pengalaman yang lebih dipersonalisasi; dan (ii) kuki analitik, yang melacak perilaku pengguna di situs untuk meningkatkan konten dan pengalaman pengguna, serta (iii) kuki penargetan/perikalanan, yang digunakan untuk mengirimkan iklan dan konten yang relevan dengan minat Anda. Beberapa kategori ini tumpang tindih.

Tabel di bawah berisi daftar pihak ketiga yang mungkin mengumpulkan informasi pengguna melalui kuki. Ini juga menyediakan tautan ke kebiijakan privasi mereka.

Anda dapat mengubah atau menarik persetujuan Anda untuk kuki non-esensial melalui penyedia layanan yang berlaku atau melalui ikon CookieBot di sudut kiri bawah layar di Situs Web kami.

Nama pihak ketigaKategori/TujuanPengungkapan PrivasiTautan Opt-Out
Azure Web Services (Microsoft)Diperlukan: Mendistribusikan traffic ke Situs Web kami dan mengoptimalkan waktu respons.https://azure.microsoft.com/en-us/explore/trusted-cloud/privacy dan https://www.microsoft.com/en-us/privacy/privacystatementTidak Berlaku
Google AnalyticsAnalitik: Mengumpulkan data umum tentang perilaku pengunjung lintas perangkat dan saluran pemasaran.https://policies.google.com/privacyhttps://tools.google.com/dlpage/gaoptout?hl=en_US
YouTube (Google)Diperlukan/Fungsional: Mengumpulkan data untuk menyimpan preferensi pemutar video Anda, mengelola setelan pengguna, menerapkan pengelolaan privasi dan persetujuan.https://www.youtube.com/howyoutubeworks/privacy/ dan https://policies.google.com/privacyhttps://myaccount.google.com/yourdata/youtube